Tentang Kami PCNU Brebes

By Iqbaal Harits 07 Apr 2014, 13:10:57 WIB

PCNU adalah Singkatan dari Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama. PCNU ini, dalam struktur organisasi NU menempati atau mengurus kepentingan di tingkat kabupaten atau kota.

PCNU Brebes berarti Pengurus Nahdlatul Ulama yang berada dan mengurus kepentingan NU di Kabupaten Brebes.

Bagan struktur organisasinya sama dengan tingkatan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Pengrus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) yakni terdiri dari pengurus Mustasyar, Syuriyah, A’wan Syuriyah, dan Tanfidziyah.